skip to main | skip to sidebar

9/12/2011

Sumur Peninggalan Sunan Bejagung (2)

0 komentar

Sumber Penghidupan di Kala Musim Kekeringan Selain kasiat yang banyak terkandung di dalamnya, sumur peninggalan Sunan Bejagung yang tak pernah surut airnya juga merupakan wujud penanganan kekeringan yang dilakukan sang Sunan sejak dahulu kala.  Sumur peninggalan yang berada di sebelah makam Sunan Bejagung di Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Tuban memang berbeda dengan sumur ...

Sumur Peninggalan Sunan Bejagung (1)

0 komentar

Tempat Uji Kejujuran dan Mengikat Janji Setia Sepanjang Masa Meski bukan termasuk salah satu dari Wali Songo, Sunan Bejagung juga tercatat sebagai wali yang ikut berkiprah dalam perjuangan Islam di tanah jawa. Makam dan sejumlah peninggalanya pun hingga kini menjadi salah satu pusat tujuan wisata religi di Kabupaten Tuban. Satu dari sekian banyak makam wali di tanah Jawa yang menjadi ...

9/11/2011

Sembilan Penyakit Warisan

0 komentar

Sejarah keluarga memegang peranan penting dalam kondisi kesehatan seseorang. Misalnya jika dalam keluarga ada riwayat penyakit kanker, itu berarti kita atau anak-anak kita memiliki kemungkinan untuk mewarisi gen yang sama. Dengan kata lain risikonya untuk terkena kanker jauh lebih tinggi daripada risiko individu yang tidak memiliki gen tersebut.Sejauh ini para ilmuwan telah mengidentifikasi ...

Biarlah Suami ‘Selingkuh’ dengan Bola

0 komentar

Kegemaran pria menyaksikan pertandingan sepakbola kerap memicu masalah dalam hubungan. Melihat pasangannya asyik mengikuti jalannya pertandingan, banyak wanita merasa kalah atau bahkan kehilangan perhatian.  Dr Marianne Brandon, pakar hubungan dan penulis buku 'Monogamy: The Untold Story (Sex, Love, and Psychology)', mengatakan bahwa wanita justru dapat mengambil sisi positif dari ...

9/09/2011

Minuman Energi Berbahaya

0 komentar

Minuman berenergi dipercaya bisa memberikan tambahan energi bagi yang mengonsumsinya. Minuman ini juga diklaim akan meningkatkan performa seseorang seperti atlet. Perlu diketahui bahwa energi tersebut sebenarnya berasal dari kandungan kafein dan gulanya yang cukup tinggi. Minuman energi diklaim bisa meningkatkan perf menimbulkan kontroversi, beberapa ahli bahkan menyatakan minuman energi ...

Memaafkan itu Menyehatkan

0 komentar

Saling meminta maaf lahir batin merupakan bagian dari tradisi Idul Fitri. Di luar konteks ibadah, memaafkan atau melepaskan luka batin ternyata juga mendatangkan manfaat positif bagi kesehatan karena bisa membuat seseorang jadi lebih sehat jiwa dan raga. Jika kita bisa mememafkan dan melupakan secara tulus, ada banyak keuntungan yang menyehatkan. Penelitian menunjukkan sikap memaafkan membantu ...

Migrain Bukan Gejala Lupus

0 komentar

Nyeri di bagian kepala atau pun migrain seringkali dianggap sebagai gejala penyakit lupus. Namun menurut studi terbaru migren bukanlah bagian dari penyakit autoimun tersebut melainkan efek samping karena pasien merasa stres dengan penyakitnya. Penyakit lupus sendiri tidak memiliki gejala yang khas sehingga sulit dikenali. Gejala yang dialami penderita lupus tergantung pada organ yang terkena, ...